Camat Selangit Gelar Rapat Penanganan Anak Putus Sekolah

lensapendidikan.com – Musirawas

Menindaklanjuti Problem dunia pendidikan di Wilayah Kecamatan Selangit Kabupaten Musi Rawas terkait dengan anak putus sekolah, (Senin, 03 Juli 2023), Camat Selangit Misbahuddin Lubis,M.Si menggelar rapat bersama dengan kepala sekolah, pemerhati pendidikan dan guru di wilayah selangit.

Rapat Bersama ini digelar di Ruang Rapat Kecamatan Selangit ini bertujuan untuk membahas dan hasil pemetaan bagi anak usia sekolah putus sekolah.

Dikatakan Camat Misba, Inti Rapat td terkait persiapan Memasuki Anak Masuk Sekolah dan mendata anak tidak sekolah diusia sekolah dan anak putus sekolah.

“Dalam waktu dekat, sebelum masuk sekolah, tim akan berkunjung ke rumah warga khususnya siswa yang telah putus sekolah dan kembali bersekolah,”pungkas Camat Misba.(kecamatan).(Rf)

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *