
Fathan Subchi Dikukuhkan sebagai Ketua Ikatan Alumni PPs Universitas Moestopo
Lensaperistiwa.com – JAKARTA Bagi sebuah universitas, alumni adalah aset berharga karena memiliki peran penting memajukan dan mengharumkan nama baik sebuah kampus. Begitu pula semangat yang melatari terbentuknya Ikatan Alumni Program Pascasarjana (PPs) Universitas Prof. Dr. Moestopo (Beragama). Ketua Ikatan Alumni PPs Universitas Moestopo, Drs. H. Fathan Subchi, M.A.P. menjelaskan bila dirinya mengharapkan ada peningkatan rasa…